PENDIDIKAN SEKSUALITAS PADA ANAK USIA DINI MELALUI MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR

Fidya Ismiulya, NIM.: 20204031008 (2022) PENDIDIKAN SEKSUALITAS PADA ANAK USIA DINI MELALUI MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR. Masters thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENDIDIKAN SEKSUALITAS PADA ANAK USIA DINI MELALUI MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR)
20204031008_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[img] Text (PENDIDIKAN SEKSUALITAS PADA ANAK USIA DINI MELALUI MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR)
20204031008_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dari belum tercapaikan indikator perkembangan seksualitas pada anak serta kurangnya inovasi media dalam mengenalkan pendidikan seksualitas pada anak usia dini. Sehingga diperlukannya media baru yang dikembangkan yaitu media buku cerita bergambar. Media buku cerita bergambar merupakan sebuah media atau alat bantu yang dikembangkan untuk pengenalan pendidikan seksualitas pada anak usia dini. Adapun tujuan penelitian ini adalah 1) untuk menghasilkan media buku cerita bergambar yang diorientasikan dalam pendidikan seksualitas pada anak usia dini 2) untuk menganalisis kelayakan media buku cerita bergambar dalam mengenalkan pendidikan seksualitas pada anak usia dini, 3) untuk mengetahui implikasi media buku cerita bergambar dalam pengenalan pendidikan seksualitas anak usia dini. Metode penelitian yang digunakan adalah research and Deveopment (R&D) dan menggunakan teori Borg and Gall dengan melalui 9 tahapan. Pengumpulan data dilakukan melalui proses validasi dan uji coba produk. Hasil dari penelitian ini adalah media buku cerita bergambar yang dinyatakan layak untuk digunakan. Hal tersebut berdasarkan penilaian media buku cerita bergambar secara keseluruhan sudah dinyatakan layak dengan hasil presentase 91,81% dengan kategori “sangat layak” Berdasarkan hasil uji coba produk menunjukkan bahwa media buku cerita bergambar berimplikasi terhadap pengenalan pendidikan seksualitas yang dapat dilihat dari kemampuan akhir anak lebih baik dibandingkan sebelum menggunakan media buku cerita bergambar dengan presentasi nilai sebelummnya 16,66% serta presentasi nilai setelahnya adalah 87,55%.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimimbing: Dr. Raden Rachmi Diana, S.Psi.,M.Psi
Uncontrolled Keywords: LPSK; picture storybooks; sex education; early childhood
Subjects: Pendidikan > Metode Pembelajaran
Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam Anak Usia Dini (S2)
Depositing User: Muchti Nurhidaya [muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id]
Date Deposited: 15 Sep 2022 15:58
Last Modified: 15 Sep 2022 15:58
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/53078

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum