PENERAPAN FUNGSI MANAJEMEN PADA KEGIATAN RAMADHAN DI MASA PANDEMI COVID-19 DI MASJID NURUL ASHRI YOGYAKARTA TAHUN 2021

Mukiran, NIM.: 15240071 (2022) PENERAPAN FUNGSI MANAJEMEN PADA KEGIATAN RAMADHAN DI MASA PANDEMI COVID-19 DI MASJID NURUL ASHRI YOGYAKARTA TAHUN 2021. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENERAPAN FUNGSI MANAJEMEN PADA KEGIATAN RAMADHAN DI MASA PANDEMI COVID-19 DI MASJID NURUL ASHRI YOGYAKARTA TAHUN 2021)
15240071_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[img] Text (PENERAPAN FUNGSI MANAJEMEN PADA KEGIATAN RAMADHAN DI MASA PANDEMI COVID-19 DI MASJID NURUL ASHRI YOGYAKARTA TAHUN 2021)
15240071_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Masjid merupakan tempat ibadah umat islam, segala kegiatan keagamaan umat islam berpusat di Masjid, salah satunya kegiatan ramdhan dalam kegiatan ramadhan tersebut dapat melibatkan sejumlah orang yang berkumpul dalam satu lokasi sehingga berpotensi terjadinya resiko penularan covid-19. Maka dari itu perlu adanya penerapan fungsi manajemen agar segala kegian berjalan dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang Penerapan Fungsi Manajemen Pada Kegiatan Ramadhan Di Masa Pandemi Di Masjid Nurul Ashri Yogyakarta yang meliputi: perencanaan, pengorganisasian, penggerakan dan pengawasan yang diterapkan di Masjid Nurul Ashri Tahun 2021. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif, yaitu pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Kemudian untuk keabsahan data menggu nakan teknik trianggulasi sumber data. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa Penerapan fungsi manajemen pada kegiatan ramadhan di Masjid Nurul Ashri Yogyakarta Tahun 2021 secara keseluruhan sudah berjalan dengan baik.Hal ini dibuktikan dengan adanya perencanaan dalam menyusun kegiatan ramadhan dimasa pandemic covid-19. Dengan tetap memberikan pelayan yang baik seperti kebutuhan yang dibutuhkan jama’ah di masa pandemi covid-19. Sedangkan untuk pelaksanaan kegiatan ramadhan di masa pandemi covid-19 Nah semua itu perlu direncanakanserta dengan tetap memdengan penerapan protokol kesehatan seperti menggunakan masker, menjaga jarak antar jama’ah, menyediakan westafel cuci tanga buat jama’ah, menyediakan handsanitizier, melakukan pengecekan suhu setiap jamaah yang datang ke masjid serta dianjurkan membawa sajadah masing-masing dari rumah. Kemudian untuk target kegiatan ramdhan di masa pandemi ini adalah agar jama’ah merasa aman dan nyaman beribadah di Masjid Nurul Ashr, dengan perbaikan-perbaikan masjid, seperti pemasangan lantai marmer masjid sehingga masjid lebih indah dan bersih serta memberikan tanda shof berjarak di setiap lantai masjid agar jama’ah tetap nyaman melaksaksakan kegiatan ramadhan di Masjid Nurul Ashri di masa pandemi covid-19.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Hj. Early Maghfiroh I, S,Ag, M.Si
Uncontrolled Keywords: Manajemen, Kegiatan Ramadhan, Masjid Nurul Ashri Yogyakarta.
Subjects: Manajemen Dakwah
Covid-19
Masjid
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 13 Oct 2022 09:19
Last Modified: 13 Oct 2022 09:19
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/54117

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum