Sekapursirih Islamofobia di Perancis dan Jerman

Sujadi, - (2022) Sekapursirih Islamofobia di Perancis dan Jerman. In: Cakrawala Penafsiran Ilmu-ilmu Budaya. Idea Press, Yogyakarta, pp. 59-68. ISBN 978-623-484-036-0

[img]
Preview
Text (Sekapursirih Islamofobia di Perancis dan Jerman)
Sekapursirih Islamofobia di Perancis dan Jerman.pdf - Published Version

Download (12MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Surat pernyataan)
surat-surat-pernyataan1676435846.pdf - Published Version

Download (19kB) | Preview

Abstract

Pada dasarnya, Partai RN dan AfD semenjak pendiriannya memfokuskan diri pada kebijakan anti imigran terutama dari belahan dunia Arab. Pijakan ini berimbas pada deklarasi, kampanye, dan orasi-orasinya. Wajarlah, bila mereka tidak bisa melepaskan diri dari pernyataan-pernyataan anti-Islam/anti-Arab. Sebagai konsekuensi, kedua partai itu hingga kini semakin gencar mengeksploitasi jargonjargon politik yang mendiskreditkan simbol-simbol agama Islam di ruang publik. Memang trend politik populisme akhir-akhir ini sedang naik daun seperti kata Palo Alto and Carmel-by-the sea (Francis Fukuyama, 2018: x).

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: Islamofobia, Perancis, Jerman
Subjects: Islam
Divisions: Buku
Depositing User: Dra. Khusnul Khotimah, SS, M.IP -
Date Deposited: 15 Feb 2023 11:49
Last Modified: 15 Feb 2023 11:49
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/56260

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum