PEMBERDAYAAN DISABILITAS GANDA MELALUI PROGRAM BINA KETERAMPILAN DI PANTI III YAYASAN SAYAP IBU YOGYAKARTA

Rizkia Aulia Pradita, NIM.: 19102050020 (2023) PEMBERDAYAAN DISABILITAS GANDA MELALUI PROGRAM BINA KETERAMPILAN DI PANTI III YAYASAN SAYAP IBU YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PEMBERDAYAAN DISABILITAS GANDA MELALUI PROGRAM BINA KETERAMPILAN DI PANTI III YAYASAN SAYAP IBU YOGYAKARTA)
19102050020_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (6MB) | Preview
[img] Text (PEMBERDAYAAN DISABILITAS GANDA MELALUI PROGRAM BINA KETERAMPILAN DI PANTI III YAYASAN SAYAP IBU YOGYAKARTA)
19102050020_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai pemberdayaan yang dilakukan pada disabilitas ganda melalui program bina keterampilan, karena dengan adanya keterampuilan yang dimiliki oleh penyandang disabilitas maka dapat dianggap lebih meningkatkan produktivitas pada penyandang disabilitas. Disisi lain penyandang disabilits juga memiliki kedudukan, kewajiban serta hak yang sama dengan masyarakat lainnya. Dengan berbagai keterbataasan yang dimiliki oleh penyandang disabilitas, mereka juga memiliki hak untuk belajar, hak untuk berkerja, hak untuk hidup dengan mandiri, hak untuk berkarya serta hak untuk mengembangkan diri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif jenis deskriptif yang digunakan untuk mengetahui bagaimana tahapan pemberdayaan pada penyandang disabilitas yang dilakukan di Panti III Yayasan Sayap Ibu Cabang D.I Yogyakarta.Teknik pengumpulan data mencakup observasi, wawancara dan dokumentasi. Pada penelitian ini peneliti mengacu pada teori tahapan pemberdayaan menurut Isbandi Rukminto Adi. Adapun Tahapan pemberdayaan yang dilakukan di Panti III Yayasan Sayap Ibu Cabang D.I Yogyakarta dilaksanakan melalui tujuh tahapan yang dimana tahapan tersebut sudah sesuai, yakni diantaranya: (1) Tahap persiapan, yakni persiapan media dan tentor dalam kegiatan keterampilan; (2) Tahap pengkajian, yakni tugas assesment kepada anak asuh, agar pekerja sosial mengetahui potensi, minat serta bakat yang dimiliki oleh anak asuh; (3) Tahap perencanaan, yakni kegiatan musyawarah berkaitan dengan hasil assesmen; (4) Tahap performalisasi rencana aksi, yakni pekerja sosial memberi rujukan kepada klien; (5) Tahap pelaksanaan program, dengan cara pemberian materi terkait pembuatan keterampilan kepada anak asuh; proses pembuatan suatu keterampilan; (6) Tahap evaluasi sebagai alat kontrol program; dan (7) Tahap terminasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Idan Ramdani, M.A.
Uncontrolled Keywords: Disabilitas, Pemberdayaan, Panti Asuhan
Subjects: Kesejahteraan Sosial
DISABILITAS
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Kesejahteraan Sosial (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 11 Sep 2023 15:37
Last Modified: 11 Sep 2023 15:37
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/60257

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum