RISIKO PSIKOSOSIAL PADA AUDITOR DALAM MELAKUKAN KINERJA PENGAWASAN INTERNAL STUDI KASUS PADA INSPEKTORAT PENGAWASAN DAERAH KEPOLISIAN DAERAH PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Widaningsih, NIM.: 20200012038 (2023) RISIKO PSIKOSOSIAL PADA AUDITOR DALAM MELAKUKAN KINERJA PENGAWASAN INTERNAL STUDI KASUS PADA INSPEKTORAT PENGAWASAN DAERAH KEPOLISIAN DAERAH PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Masters thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (RISIKO PSIKOSOSIAL PADA AUDITOR DALAM MELAKUKAN KINERJA PENGAWASAN INTERNAL STUDI KASUS PADA INSPEKTORAT PENGAWASAN DAERAH KEPOLISIAN DAERAH PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA)
20200012038_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (RISIKO PSIKOSOSIAL PADA AUDITOR DALAM MELAKUKAN KINERJA PENGAWASAN INTERNAL STUDI KASUS PADA INSPEKTORAT PENGAWASAN DAERAH KEPOLISIAN DAERAH PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA)
20200012038_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis risiko psikososial yang dihadapi oleh auditor dalam menjalankan tugas pengawasan internal di Inspektorat Pengawasan Daerah DIY. Dalam pengawasan internal, auditor sering menghadapi tekanan yang tinggi, konflik peran, dan tuntutan yang berat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus untuk memahami pengalaman dan persepsi auditor terkait dengan resiko psikososial yang mereka hadapi. Data penelitian dikumpulkan melalui obervasi, wawancara mendalam dengan auditor, dan petugas lain yang terlibat dalam pengawasan di Inspektorat Pengawasan Daerah DIY. Hasil penelitian menunjukkan bahwa auditor menghadapi beberapa resiko psikososial yang signifikan dalam menjalankan tugas mereka. Factor yang memperngaruhi Resiko psikososial yang paling umum termasuk beban kerja yang berlebihan dan tekanan waktu yang ketat, konflik peran antara fungsi pengawasan dan relasi dengan unit kerja yang diaudit, kurangnya dukungan sosial, keharusan multitugas serta tuntutan untuk mencapai hasil yang optimal. Akibat dari hal tersebut, ada beberapa resiko psikososial yang dialami auditor, diantaranya stress kerja yang berlebih, kelelahan mental, burnout, cemas dan dampak negatif terhadap kesejahteraan psikologis dan kesehatan mental auditor. Implikasi dari penelitian ini adalah pentingnya perhatian terhadap kesejahteraan psikologis auditor dan perlunya upaya perlindungan dan pengelolaan resiko psikososial yang efektif. Diharapkan hasil penelitian ini dapat menjadi dasar bagi pengambil kebijakan dan manajemen untuk meningkatkan kondisi kerja dan kesejahteraan auditor dalam menjalankan tugas pengawa san internal di Inspektorat Pengawasan Daerah DIY.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Abdur Rozaki, S.Ag., M.Si
Uncontrolled Keywords: Risiko Psikososial, Beban Kerja, Stress Kerja
Subjects: Bimbingan Konseling
Divisions: Pascasarjana > Thesis > Interdisciplinary Islamic Studies > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 18 Oct 2023 11:50
Last Modified: 18 Oct 2023 11:50
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/61396

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum