KANDUNGAN LOGAM BERAT (Pb DAN Cd) PADA KERANG HIJAU (Perna viridis) DAN KERANG DARA (Anandara granosa) DI SEKITAR PERAIRAN CILINCING JAKARTA UTARA

Adelia Pebriyanti, NIM: 16640018 (2023) KANDUNGAN LOGAM BERAT (Pb DAN Cd) PADA KERANG HIJAU (Perna viridis) DAN KERANG DARA (Anandara granosa) DI SEKITAR PERAIRAN CILINCING JAKARTA UTARA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (KANDUNGAN LOGAM BERAT (Pb DAN Cd) PADA KERANG HIJAU (Perna viridis) DAN KERANG DARA (Anandara granosa) DI SEKITAR PERAIRAN CILINCING JAKARTA UTARA)
16640018_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (KANDUNGAN LOGAM BERAT (PB DAN CD) PADA KERANG HIJAU (PERNA VIRIDIS) DAN KERANG DARA (ANANDARA GRANOSA) DI SEKITAR PERAIRAN CILINCING JAKARTA UTARA)
16640018_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Logam berat yang mencemari laut dapat terakumulasi dalam tubuh biota laut khususnya kerang dan dapat menimbulkan bahaya bagi manusia yang mengkonsumsinya dalam waktu jangka panjang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari dan mengetahui kadar konsentrasi serta logam berat (Pb dan Cd) yang terkandung pada kerang hijau dan kerang dara di perairan Cilincing. Serapan logam dalam sampel kerrang hijau dan kerrang dara diukur dengan spektrofotometer serapan atom (SSA) pada panjang gelombang yang spesifik, yaitu 283,3 nm untuk timbal dan 228,8 nm untuk kadmium. Asetilen-udara digunakan sebagai gas pembakar dan oksidannya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kerang hijau yang terdapat di stasiun 1 mengandung timbal sebesar 0,46 mg/g dan kadmium 0,16 mg/g sedangkan di stasiun 2 mengandung timbal 0,77 mg/g dan kadmium 0,18 mg/g lalu untuk kerang dara yang terdapat di stasiun 1 mengandung timbal 0,86 mg/g dan kadmium 1,80 mg/g sedangkan di stasiun 2 mengandung timbal 1,19 mg/g dan kadmium 3,72 mg/g. Berdasarkan hasil dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa kandungan timbal (Pb) dan kadmium (Cd) terdeteksi pada kedua sampel kerang hijau dan kerang dara diperairan Cilincing dengan hasil dikedua lokasi dengan nilai diatas batas aman yang diizinkan tergolong sudah tidak layak untuk dikonsumsi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Ardyan Pramudya Kurniawan, S.Si, M.Si.
Uncontrolled Keywords: Kadmium; Kerang dara; Kerang hijau; SSA; Timbal
Subjects: Biologi
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi (S1)
Depositing User: Widiyastut
Date Deposited: 19 Oct 2023 13:48
Last Modified: 19 Oct 2023 13:48
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/61439

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum