PENGELOLAAN DANA ZAKAT PRODUKTIF UNTUK PEMBERDAYAAN MUSTAHIK PADA BAZNAS KOTA JAMBI

Rahmat Alvindi, NIM.: 18108030069 (2023) PENGELOLAAN DANA ZAKAT PRODUKTIF UNTUK PEMBERDAYAAN MUSTAHIK PADA BAZNAS KOTA JAMBI. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENGELOLAAN DANA ZAKAT PRODUKTIF UNTUK PEMBERDAYAAN MUSTAHIK PADA BAZNAS KOTA JAMBI)
18108030069_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PENGELOLAAN DANA ZAKAT PRODUKTIF UNTUK PEMBERDAYAAN MUSTAHIK PADA BAZNAS KOTA JAMBI)
18108030069_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengelolaan dana zakat produktif untuk pemberdayaan mustahik pada BAZNAS Kota Jambi. Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan metode kualitatif deskriptif. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sumber dari data primer dan data skunder, dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengelolaan dana zakat di BAZNAS Kota Jambi disalurkan dalam beberapa program yaitu, Jambi Kota sehat, Jambi peduli, Jambi Kota bersih, Jambi Kota taqwa, Jambi mandiri dan Jambi Cerdas. Untuk dana zakat produktif masuk dalam program Jambi mandiri. Dari program-program yang dijalankan oleh BAZNAS Kota Jambi memberikan nilai yang positif terhadap tingkat kesejahteraan spiritual mustahik, tingkat penghasilan mustahik, pendidikan, kesehatan, kebersihan dan kemandirian ekonomi mustahik. Pengelolaan zakat produktif di BAZNAS Koa Jambi menggunakan akad hibah, persentase dana zakat yang disalurkan sebagian besar untuk kegiatan komsumtif yaitu sebesar 70% dan 30% untuk produktif.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Furqonul Haq, S.E.I,.M.E.I.
Uncontrolled Keywords: Zakat Produktif, BAZNAS, Pemberdayaan Mustahik.
Subjects: Hukum Islam > Zakat
Manajemen Keuangan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen Keuangan Syariah (S1)
Depositing User: Muchti Nurhidaya [muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id]
Date Deposited: 21 Nov 2023 08:36
Last Modified: 21 Nov 2023 08:36
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/62290

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum