PENGARUH MAKRO EKONOMI, INFRASTRUKTUR, STABILITAS POLITIK DAN KONTROL KORUPSI TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI WILAYAH MENA PERIODE 2011 2021

Muhammad Faryabi Yazdat, NIM.: 22208011026 (2024) PENGARUH MAKRO EKONOMI, INFRASTRUKTUR, STABILITAS POLITIK DAN KONTROL KORUPSI TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI WILAYAH MENA PERIODE 2011 2021. Masters thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENGARUH MAKRO EKONOMI, INFRASTRUKTUR, STABILITAS POLITIK DAN KONTROL KORUPSI TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI WILAYAH MENA PERIODE 2011 2021)
22208011026_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PENGARUH MAKRO EKONOMI, INFRASTRUKTUR, STABILITAS POLITIK DAN KONTROL KORUPSI TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI WILAYAH MENA PERIODE 2011 2021)
22208011026_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) sebagai indikator yang strategis dalam mengukur suatu kinerja pembangunan suatu wilayah ataupun suatu negara. Di wilayah MENA (Midlle East North Africa) terdapat stabilitas politik, yang rendah akibatnya terjadi konflik antar negara. Akses i nfrastruktur menjadi kurang layak di g unakan juga menyebabkan masyarakat sulit untuk mengakses infrastruktur dan layanan publik lainya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh makro ekonomi, infrastruktur, stabilitas ekonomi dan kontrol korupsi terhadap indeks pembangunan manusia. Penelitian ini menggunakan data skunder dengan analisis data panel model Random effect Model (REM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Investasi asing langsung tidak berpengaruh signifikan terhadap p embangunan manusia , r emitansi berpengaruh negatif signifikan terhadap IPM , Pengangguran berpengaruh negatif signifikan terhadap variabel IPM , Kontrol korupsi tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (IPM) IPM), Stabilitas politik tidak berpengaruh signi fikan terhadap IPM dan Infrastruktur dalam penelitian ini berpengaruh signifikan terhadap pembangunan manusia .

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Afdawaiza, S.Ag., M.Ag.
Uncontrolled Keywords: investasi asing; stabilitas politik; korupsi; unemployment
Subjects: Ekonomi > Makroekonomi
Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah (S2)
Depositing User: Muchti Nurhidaya [muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id]
Date Deposited: 19 Jun 2024 08:55
Last Modified: 19 Jun 2024 08:55
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/65197

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum