ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PEMBIAYAAN (STUDI KASUS PADA BANK SYARIAH MANDIRI)

ZAINUDDIN, NIM.: 04390025 (2012) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PEMBIAYAAN (STUDI KASUS PADA BANK SYARIAH MANDIRI). Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PEMBIAYAAN (STUDI KASUS PADA BANK SYARIAH MANDIRI))
BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PEMBIAYAAN (STUDI KASUS PADA BANK SYARIAH MANDIRI))
BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Perkembangan suatu bank sangat dipengaruhi oleh kemampuannya dalam menghimpun dana dari masyarakat, baik berskala kecil maupun besar. Sebagai lembaga keuangan, dana merupakan masalah yang paling utama, tanpa dana yang cukup maka bank tidak dapat melakukan kegiatannya dengan baik, bahkan bank tidak dapat berfungsi sama sekali. Sehingga pembiayaan mempunyai peranan yang sangat penting bagi dunia bisnis dan perbankan. Pembiayaan selalu berkaitan erat dengan aktivitas bisnis, yaitu aktivitas yang mengarah pada peningkatan nilai tambah melalui proses penyerahan produk maupun jasa. Karana salah satu cara pelaku bisnis untuk memenuhi modalnya ialah dengan melakukan pembiayaan dari bank, sehubungan dengan aktivitas manajemen dana perbankan dalam kegiatan financing terdapat beberapa faktor yang dapat mempengaruhi terhadap kegiatan financing yang diantaranya adalah giro,tabungan dan deposito berjangka. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan tentang pengaruh variabel-variabel: Giro, tabungan, dan deposito berjangka terhadap pembiayaan studi kasus pada PT. Bank Syariah Mandiri. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah model regresi linier berganda (multiple regression) dengan persamaan kuadrat terkecil atau ordinary least square (OLS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel tabungan berpengaruh positif signifikan terhadap pembiayaan. Artinya, kenaikan tabungan akan menyebabkan kenaikan pembiayaan (financing) PT. Bank Syari'ah Mandiri dan sebaliknya pembiayaan (financing) akan menurun bila dalam penghimpunan dana yang berupa tabungan turun. Sedangkan variabel giro dan deposito berjangka berpengaruh negatif terhadap pembiayaan. Artinya, kenaikan giro dan deposito malah akan menyebabkan pembiayaan turun dan sebaliknya pembiayaan akan naik bila giro dan deposito turun. div

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: 1. Joko Setyono S.E., M.Si. 2. M. Yazid Affandi S.Ag, M.Ag.
Uncontrolled Keywords: Giro, tabungan, Deposito Berjangka, dan Pembiayaan
Subjects: Keuangan Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Keuangan Islam (S1)
Depositing User: Edi Prasetya [edi_hoki]
Date Deposited: 15 Aug 2023 10:35
Last Modified: 15 Aug 2023 10:37
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/6726

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum