Iin yilianti, NIM.: 99424213 (2003) PENGARUH PROGRAM TUTORIAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR BAHASA ARAB SISWA MAK PADA MAN YOGYAKARTA I. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.
|
Text (PENGARUH PROGRAM TUTORIAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR BAHASA ARAB SISWA MAK PADA MAN YOGYAKARTA I)
99424213_BAB I_BAB PENUTUP dan DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (19MB) | Preview |
|
![]() |
Text (PENGARUH PROGRAM TUTORIAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR BAHASA ARAB SISWA MAK PADA MAN YOGYAKARTA I)
99424213_BAB II sampai BAB III.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (12MB) | Request a copy |
Abstract
Bagi masyarakat Islam, bahasa arab adalah kunci pokok membuka cakrawala pengetahuan , dengan kunci itu lah ia dapat mengetahui ajaran ajaran pokok agama dan juga dapat mengetahui sejarah, ilmu serta kebudayaan Islam. Penelitian ini menggunakan analisis kuanlitatif dengan teknik analisa korelasional tata jenjang, maka tidak memungkinkan untuk mengambil keseluruham atau populasi teknik analisa korelasional tata jenjang dapat efektif di gunakan apabila subyek yang di jadikan sampel dalam penielitian lebih dari Sembilan tetapi kurang dari tiga puluh, dengan kata lain , N antara 10-29 Dalam hal ini yang di jadikan sampel 50% dari jumlah keseluruhan siswa MAK yaitu kelas I, II dan III yang berjumlah 26 orang. Kesimpulan penelitian ini adalah: 1. Pelaksanaan program tutorial bahasa arab dilaksanakan enam kali dalam seminggu. Adapun waktunya tiga kali dipagi hari clan tiga kali dimalam hari. Untuk tutorial dipagi hari pelaksanaannya ba'da shubuh sampai pukul 5.30 dan tutorial dimalam hari dimulai pukul 19.30-20.30. Dalam pelaksanaan program tutorial dikaji kitab-kitab berisi materi-materi berbahasa arab sebagai penunjang dan pengembangan dari mata pelajaran yang diajarkan pada jam sekolah. 2. Motivasi siswa untuk bisa berbahasa arab cukup baik. Terlihat pada sekor motivasi yang diperoleh oleh kebanyakan siswa mempunyai nilai yang sama yaitu pada taraf rata-rata (bisa dilihat data sekor kembar dua clan kembar tiga atau lebih) ini menandakan motivasi siswa cukup baik. Bila didukung kegiatan yang bisa memacu motivasi mereka, maka tidak tertutup kemungkinan kesuksesan dalam belajar bahasa arab akan mudah mereka raih 3. Uji kuantitatif telah menunjukan tidak adanya pengaruh positifyang signifikan antara variabel I (partisipasi/keaktifan siswa mengikuti program tutorial) dan variabel II (motivasi belajar bahasa arab siswa) sebab telah teruji kebenarannya berdasarkan analisis statistik korelasi tata jenjang, dengan diperolehnya harga p, lebih kecil dari p1 dan ini mengandung arti bahwa peran serta siswa dalam mengikuti program tutorial tidak menjadikan motivasi siswa meningkat. 4. Dari analisis kualitatif. pelaksanaan program tutorial mempunyai hambatanhambatan yang menyebabkan program tutorial itu kurang bisa menumbuhkan motivasi belajar bahasa arab siswa: a. Kurang aktifnya guru/tutor beserta s1swa dalam melaksanakan dan mengikuti program tutorial. Terbukti ketika program tutorial berlansung siswa kebanyakan tidak mengikuti karena ada reseach diluar dan sering adanya acara lain seperti pengajian pada malam jum'at sehingga program tutorial diliburkan. b. Telalu banyaknya siswa yang hanya dibawahi oleh seorang tutor sehingga kurang efektifnya pengajaran. karena tutor kurang bisa mengontrol keakti fan siswa dalam mengikuti program tutorial. c. Kurang disiplinya siswa mematuhi peraturan yang ada dan kurang tegasnya guru atau tutor dalam menyikapinya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information / Supervisor: | Pembimbing: Drs. H. Zainal Arifin, A.M.Ag. |
Uncontrolled Keywords: | Sarana prasarana pengajaran; program tutorial; motivasi siswa |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371.36 Metode Pengajaran, Metode Pembelajaran |
Divisions: | Fakultas Adab dan Ilmu Budaya > Bahasa dan Sastra Arab (S1) |
Depositing User: | Muchti Nurhidaya [muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id] |
Date Deposited: | 29 Oct 2024 14:24 |
Last Modified: | 29 Oct 2024 14:24 |
URI: | http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/68300 |
Share this knowledge with your friends :
Actions (login required)
![]() |
View Item |