DAMPAK SINETRON RELIGIUS TERHADAP KEHIDUPAN KEAGAMAAN PADA JAMA'AH MASJID FATHUL QORIB PRAWIRODIRJAN GONDOMANAN YOGYAKARTA

SYAHPUTRA, ISWANDI (2007) DAMPAK SINETRON RELIGIUS TERHADAP KEHIDUPAN KEAGAMAAN PADA JAMA'AH MASJID FATHUL QORIB PRAWIRODIRJAN GONDOMANAN YOGYAKARTA. Aplikasia, 8 (No.2).

[img]
Preview
Text
ISWANDI SYAHPUTRA DAMPAK SINETRON RELIGIUS TERHADAP KEHIDUPAN KEAGAMAAN PADA JAMA'AH MASJID FATHUL QORIB PRAWIRODIRJAN GONDOMANAN YOGYAKARTA.pdf - Published Version

Download (8MB) | Preview

Abstract

Tulisan ini menjelaskan pada kita pergesaran peran berbagai media penyebaran agama seperti madrasah, pesantren, mesjid, Kiyai dan Ustadz yang selama ini dipahami secara luas sudah diambil alih oleh televisi yang kental dengan aroma kaptalisme. Agama dikomodifikasi sedemikian rupa untuk menghasilkan profit bagi industri televisi. Sebagian jama'ah Masjid Fathul Qorib yang menonton sinetron religius menjadikan muatan yang tersaji dalam sinetron religius tersebut tidak hanya memberi hiburan, tetapi mampu memberi manfaat untuk menambah pengetahuan keislaman mereka dan sebagai rujukan bagi sikap hidup dalam konteks keagamaan mereka.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: masjid, fatul qorib
Subjects: Penyiaran Islam
Divisions: Jurnal > 6. Aplikasia
Depositing User: Edi Prasetya [edi_hoki]
Date Deposited: 20 Jun 2013 18:48
Last Modified: 28 Feb 2018 13:48
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/8285

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum