PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AL QURAN HADITS MELALUAI MEDIA PUZZEL PADA PESERTA DIDK KELAS IV MIN MELIKAN RONGKOP SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013

ANA ROISAH, NIM. 09481034 (2013) PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AL QURAN HADITS MELALUAI MEDIA PUZZEL PADA PESERTA DIDK KELAS IV MIN MELIKAN RONGKOP SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA.

[img]
Preview
Text (PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AL QURAN HADITS MELALUAI MEDIA PUZZEL PADA PESERTA DIDK KELAS IV MIN MELIKAN RONGKOP SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013)
BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (5MB) | Preview
[img] Text (PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR AL QURAN HADITS MELALUAI MEDIA PUZZEL PADA PESERTA DIDK KELAS IV MIN MELIKAN RONGKOP SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 )
BAB II, III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (127kB)

Abstract

Dalam pembelajaran quran hadits, peserta didik harus dilibatkan secara mental, fisik dan sosial untuk membuktikan kebenaran teori dan hukum quran hadits yang telah dipelajari. Jika hal tersebut tidak tercakup dalam proses pembelajaran dapat berpengaruh terhadap penguasaan konsep quran hadits dan akan mempengaruhi prestasi peserta didik. Di MIN Melikan Rongkop dalam proses pembelajaran belum melibatkan peserta didik dan guru masih menjadi pusat kegiatan belajar dikelas sehingga berpengaruh pada partisipasi dan prestasi belajar peserta didik.untuk mengatasi masalah tersebut, hal yang perlu dilakukan yaitu dengan menggunakan model pembelajaran yang menunutut peserta didik untuk aktif, berani megemukakan pendapat,mencoba, salah satunya adalah model pembelajaran dengan menggunakan media puzzel. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah : (1)bagaimana cara untuk meningkatakan prestasi belajar peserta didik dalam pelajaran quran hadits, (2)apakah penggunaan media puzzel dapat meningkatkan prestasi peserta didik dalam pelajaran quran hadits. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus, ysng masing- masing siklus terdiri dari tahap perencanaan, tindakan , observasi, dan refleksi. Data yang diperoleh dalam penelitian ini meliputi : prestasi belajar peserta didik yang diambil dari pemberian soal pada akhirsiklus, aktivitas guru dan peserta didik yang diambil dari lembar observasi, partisipasi peserta dididk yang diambil dari hasil pengisian angket , dan dokumentasi. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini adalah ; (10 adanya keaktifan peserta didik, 20 adanya prestasi belajar quran hadits peserta didik yaitu meningkatnya prestasi peserta didik diatas KKM 65 yang mencapai 80 % dari jumlah peserta didik krlas IV MIN Melikan Rongkop. Hasil pengamatan pembelajaran dengan menggunakan media puzzel menunjukan hasil penelitian pada siklus I presentasi belajar Quran Hadits peserta didik rata-rata kelas sebesar 69,8 dan hasil prestasi belajar peserta didik pada siklus II rata-rata kelas sebesar 75,0.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 22 Aug 2013 09:10
Last Modified: 14 Feb 2017 09:35
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/9139

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum