PERBEDAAN TINGKAT MINAT BACA BERDASARKAN JENIS KELAMIN SISWA DI SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA

Mega Widyastuti, NIM.05140039 (2007) PERBEDAAN TINGKAT MINAT BACA BERDASARKAN JENIS KELAMIN SISWA DI SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga.

[img]
Preview
Text (PERBEDAAN TINGKAT MINAT BACA BERDASARKAN JENIS KELAMIN SISWA DI SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA)
BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (7MB) | Preview
[img] Text (PERBEDAAN TINGKAT MINAT BACA BERDASARKAN JENIS KELAMIN SISWA DI SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA)
BAB II, III,IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (11MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetabui bagaimana tingkat minat baca siswa di perpustakaan SMP Negeri 16 Yogyakarta dan upaya-upaya apa saja yang dilakukan sekolah dalam meningkatkan minat baca siswa serta apakah ada perbedaan tingkat minat baca antara siswa laki-laki dan perempuan. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa SMP Negeri 16 Y ogyakarta sebanyak 67 responden. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik acidental sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner, wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan aritmatika mean. Untuk mengetahui apakah ada perbedaan tingkat minat baca antara siswa laki-laik dan perempuan dilakukan analisis dengan menggunakan uji t (Independent t-test). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat minat baca siswa di perpustakaan SMP Negeri 16 Y ogyakarta dapat digolongkan tinggi dengan basil nilai rata-rata 3,57 dan basil bipotesis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan tingkat minat baca antara siswa laki-laki dan perempuan dengan nilai t = 1,446 dan p value sebesar 0, 153 (>0,05 atau 5% ).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Drs. Umar Sidik., SIP
Uncontrolled Keywords: minat baca, perbedaan jenis kelamin
Subjects: Ilmu Perpustakaan
Divisions: Fakultas Adab dan Ilmu Budaya > Ilmu Perpustakaan (S1)
Depositing User: Edi Prasetya [edi_hoki]
Date Deposited: 04 Jan 2016 10:59
Last Modified: 04 Jan 2016 10:59
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18820

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum