EVALUASI LINI PRODUKSI TISSUE PAPER DALAM PENENTUAN JUMLAH TENAGA KERJA OPTIMAL BERDASARKAN WAKTU STANDAR DI PT IGP INTERNASIONAL

MU’MIN NUR SOLEH, NIM. 10660030 (2015) EVALUASI LINI PRODUKSI TISSUE PAPER DALAM PENENTUAN JUMLAH TENAGA KERJA OPTIMAL BERDASARKAN WAKTU STANDAR DI PT IGP INTERNASIONAL. Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga.

[img]
Preview
Text (EVALUASI LINI PRODUKSI TISSUE PAPER DALAM PENENTUAN JUMLAH TENAGA KERJA OPTIMAL BERDASARKAN WAKTU STANDAR DI PT IGP INTERNASIONAL)
BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] Text (EVALUASI LINI PRODUKSI TISSUE PAPER DALAM PENENTUAN JUMLAH TENAGA KERJA OPTIMAL BERDASARKAN WAKTU STANDAR DI PT IGP INTERNASIONAL)
BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

PT IGP Internasional merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang packaging tissue yang berada di Yogyakarta, tepatnya berada di Dusun Gatak, Desa Tamantirto Kecamatan Kasihan, Kabupaten Bantul yang merupakan satu-satunya sentral industri tissue paper di Yogyakarta. Strategi produksi pada perusahaan PT IGP Internasional menggunakan sistem make to order namun belum memiliki pedoman waktu produksi, sehingga lini produksi di PT IGP Internasional memiliki nilai efisiensi yang rendah selain itu, beban kerja pada stasiun kerja kurang seimbang, dimana dalam menyelesaikan proses folding untuk 1 lot produksi tissue paper memiliki waktu terlama dibandingkan dengan stasiun kerja lainnya, yaitu 47,738 menit dengan 24 orang pekerja. Sehingga menyebabkan munculnya pekerja yang menganggur oleh karena itu, Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menetukan efisiensi lini, waktu baku dan jumlah tenaga kerja optimal pada setiap stasiun produksi. Dari hasil penelitian dan perhitungan didapatkan, waktu standar untk masing-masing proses produksi siter (1403,86 menit), sortir (9914 menit), label (1213,71 menit), Folding (12875,467 menit), packing plastik (565,05 menit) dan packing kardus (344,784 menit). Dengan jumlah tenaga kerja usulan sebanyak 57 orang. Dari usulan tenaga kerja yang diberikan dapat meningkatkan nilai efisiensi lini sebanyak 48%. Kata Kunci: Efisiensi lini, Beban kerja, jumlah tenaga kerja, waktu standar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Arya Wirabhuana, M.Sc.
Uncontrolled Keywords: Efisiensi lini, Beban kerja, jumlah tenaga kerja, waktu standar
Subjects: Tehnik Industri
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Industri (S1)
Depositing User: Sugeng Hariyanto, SIP (sugeng.hariyanto@uin-suka.ac.id)
Date Deposited: 04 Sep 2015 08:14
Last Modified: 04 Sep 2015 08:14
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/17123

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum