EFEKTIVITAS PEMBINAAN KEMANDIRIAN WARGA BINAAN LAPAS KELAS II A WIROGUNAN YOGYAKARTA

Ayu Tika Pangestuti, NIM.: 16250006 (2023) EFEKTIVITAS PEMBINAAN KEMANDIRIAN WARGA BINAAN LAPAS KELAS II A WIROGUNAN YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (EFEKTIVITAS PEMBINAAN KEMANDIRIAN WARGA BINAAN LAPAS KELAS II A WIROGUNAN YOGYAKARTA)
16250006_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview
[img] Text (EFEKTIVITAS PEMBINAAN KEMANDIRIAN WARGA BINAAN LAPAS KELAS II A WIROGUNAN YOGYAKARTA)
16250006_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mendeskripsikan apakah sudah efektif pembinaan kemandirian yang dilakukan oleh petugas Lapas Wirogunan kelas II A Yogyakarta. Metode penelitian ini bersifat kuantitatif. Jenis pendekatan penelitiannya adalah pendekatan kuantitatif deskriptif. Berdasarkan hasil dari penelitian ini program pembinaan kemandirian yang dilaksanakan lapas II A Yogyakarta sangat efektif. Hal ini dibuktikan dari analisis data 36 responden sekitar 75% mendapatkan nilai lebih dari 81,3. Dimana criteria tersebut masuk kedalam kategori sangat efektif. Faktor yang mempengaruhi adalah (a) ketepatan sasaran (b) sosialisasi program (c) tujuan program (d) pemantauan rutin yang dilakukan petugas lapas. Diharapkan dari hasil penelitian tersebut lapas dapat menggandeng banyak mitra usaha agar minat warga binaan naik, untuk mengikuti pembinaan kemandirian. Karena semakin banyak mitra semakin bervariasi jenis-jenis pembinaan kemandirian yang tersedia

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Abidah Muflihati. S. Th. I. M.Si
Uncontrolled Keywords: Lembaga Permasyarakatan, Warga Binaan, Pembinaan Warga
Subjects: Kesejahteraan Sosial
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Kesejahteraan Sosial (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 06 Sep 2023 09:32
Last Modified: 06 Sep 2023 09:32
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/60131

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum