PENGARUH VARIASI BERAT INOKULUM TERHADAP KADAR PROTEIN TEMPE KEDELAI (Glicine max) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI SMA/MA

UDA MAR'AH JAUHAROH, NIM: 99454586 (2005) PENGARUH VARIASI BERAT INOKULUM TERHADAP KADAR PROTEIN TEMPE KEDELAI (Glicine max) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI SMA/MA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA.

[img]
Preview
Text (PENGARUH VARIASI BERAT INOKULUM TERHADAP KADAR PROTEIN TEMPE KEDELAI (Glicine max) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI SMA/MA)
99454586_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PENGARUH VARIASI BERAT INOKULUM TERHADAP KADAR PROTEIN TEMPE KEDELAI (Glicine max) SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI SMA/MA)
99454586_BAB II_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi berat inokulum terhadap kadar protein tempe kedelai. Disamping itu juga bertujuan untuk mengetahui potensi basil penelitian ini sebagai sumber belajar peranan jamur dalam kehidupan manusia untuk siswa SM.t\/l\1A Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan pola rancangan acak lengkap. Sampel diambil secara acak pada tempe kedelai yang dibuat sendiri dengan menggunakan bahan yang dibeli dari pasar lokaL Perlakuan yang digunakan adalah pemberian jumlah inokl!lum yang bervariasi pada berat kedelai yang sama, dengan perbandingan 0%o, 2%o, 3%o dan 4%o yang difermentasikan selam 48 jam pada suhu 30° C. Respon yang diukur adalah kadar protein dalam % dari berat tempe sesudah fermentasi. Efek perbedaan perlakuan tiap kelompok diketahui dengan melakukan uji bed.a atau Analisis Varian Satu Arah (One Way Anova) yang dilanjutkan dengan Uji Wilayah Berganda Duncan (Duncan 's lvfultiple Range Test) untuk mengetahui lokasi atau letak perbedaan, sedangkan untuk mengetahui kadar protein dilakukan dengan uji kjehldahl. Hasil penelitian menunjukk:an bahwa variasi berat inokulum berpengaruh terhadap kadar protein secara nyata. Kadar protein tempe kedelai tertinggi diperoleh pada perbandingan 3%o. Berdasarkan kajian teoritis hasil penelitian ini berpotensi sebagai Sumber Belajar Biologi di SMA/MA pada pokok bahasan Peranan jamur dalam kehidupan manusia.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Drs. PAIDI, M.Si, Arifah Khusnuryani,M.Si.
Uncontrolled Keywords: INOKULUM, KADAR PROTEIN TEMPE KEDELAI, (Glicine max), SUMBER BELAJAR BIOLOGI
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Tadris - Biologi, B. Inggris, Kimia, Matematika, Fisika (S1)
Depositing User: Sugeng Hariyanto, SIP (sugeng.hariyanto@uin-suka.ac.id)
Date Deposited: 21 Nov 2023 15:32
Last Modified: 21 Nov 2023 15:32
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/62312

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum