STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN STAKEHOLDER DI SMP MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA

MUDHOFATUL AFIFAH, NIM. 13490055 (2017) STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN STAKEHOLDER DI SMP MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN STAKEHOLDER DI SMP MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA)
13490055_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (18MB) | Preview
[img] Text (STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN STAKEHOLDER DI SMP MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA)
13490055_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Latar belakang penelitian ini bermula dari ketertarikan peneliti terhadap pandangan masyarakat khususnya para stakeholder terhadap sekolah negeri dengan mengesampingkan sekolah swasat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi yang diterapkan SMP Muhammadiyah 3 Yogyakarta dalam meningkatkan kepuasan stakeholder melalui strategi pemasaran jasa pendidikan menggunakan teori bauran pasar yang meliputi produk, harga, lokasi, promosi, SDM, bentuk fisik/sarana prasarana dan proses di SMP Muhammadiyah 3 Yogyakarta. Penelitian ini ,merupakan penelitian kualitatif dengan mengambil latar di SMP Muhammadiyah 3 Yogyakarta. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan cara reduksi data, display data dan menarik kesimpulan. Teknik penentuan validasi dan keabsahan data dengan menggunakan triangulasi sumber data dan triangulasi teknik. Hasil menunjukkan: (1) penerapan strategi pemasaran jasa pendidikan yang dilakukan sekolah dengan mengadakan kerjasama dengan sekolah SD di Yogyakarta dan masyarakat sekitar, mengikuti perlombaan-perlombaan dan menjalin kerja sam dengan sekolah luar negeri/ sister school. (2) strategi pemasaran jasa pendidikan di SMP Muhammadiyah 3 Yogyakarta melalui teori bauran pemasaran adalah: a) produk yang dittawarkan yaitu a) pilihhan konsentrasi kelas PTD, IT dan kelas billingual serta sengan sister school. b) harga yang ditawarkan standar dan terjangkau sesuai dengan fasilitas serta layanan yang diberikan. c) lokasi yang strategis dan kondusif. d) promosi dialkukan dengan media masa dan dengan interaksi langsung. e) SDM yang dimiliki hampir seluruhnya S1 ada beberapa yang telah menyelesaikan S2. f) bentuk fisik yang dimiliki yang dimiliki sarana prasarana dan fasilitas lain yang sudah memadahi. g) proses jasa pendidikan melalui pembelajaran yang efektif denga fasilitas sekolah. 3) peran dari strategi pemasaran jasa pendidikan adalah a) sebagai media promosi dengan pamflet, baleho, bener, brosur dan mengadakan sister school, b) untuk mengetahui segmentasi siswa yang berasal dari berbagai SD, dan c) menyebarkan keunggulan sekolah dengan mengadakan sosialisasi dengan 51 kepala sekolah SD. Sedangkan prinsip AIDA+S adalah attention: orang tua memperoleh informasi dari orang lain dan media masa, Interest mengunjungi dan mengamati kondisi sekolah, deseire stakeholder menanyakan pendaftaran, action siswa mengikuti pembelajaran dan satisfication stakeholder akan merasa puas atau kecewa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information / Supervisor: Drs. Misbah Ulmunir, M.Si,
Uncontrolled Keywords: Pemasaran Jasa Pendidikan, Teori bauran pemasaran, prinsip AIDA+S
Subjects: Pendidikan > Otonomi Pendidikan
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 27 Jul 2017 14:54
Last Modified: 31 Jul 2017 15:01
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/26959

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum