HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENGIKUTI BIMBINGAN KEAGAMAAN DENGAN PERILAKU IBADAH ANAK DI SD NEGERI GANDOK TIMBULHARJO SEWON BANTUL

RINI BAWANTARI - NIM. 04220034, (2010) HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENGIKUTI BIMBINGAN KEAGAMAAN DENGAN PERILAKU IBADAH ANAK DI SD NEGERI GANDOK TIMBULHARJO SEWON BANTUL. Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENGIKUTI BIMBINGAN KEAGAMAAN DENGAN PERILAKU IBADAH ANAK DI SD NEGERI GANDOK TIMBULHARJO SEWON BANTUL)
BAB I, V.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] Text (HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS MENGIKUTI BIMBINGAN KEAGAMAAN DENGAN PERILAKU IBADAH ANAK DI SD NEGERI GANDOK TIMBULHARJO SEWON BANTUL)
BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (199kB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan mengambil latar belakang SD Negeri Gandok Timbulharjo Sewon Bantul. Pengumpulan data utama dilakukan degan angket, disamping itu dengan mengadakan wawancara sedangkan untuk data dan gambaran umum SD Negeri Gandok diperoleh dari dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa : (1) Intensitas mengikuti bimbingan keagamaan cukup baik, (2) perilaku ibadah anak baik, (3) Intensitas mengikuti bimbingan keagamaan berhubungan secara positif dan signifikan dengan perilaku ibadah anak. Nilai regresi 0,533 dan signifikasi 0,000 lebih kecil dari 0,05.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Slamet, S.Ag, M.Si.
Uncontrolled Keywords: Intensitas mengikuti bimbingan keagamaan, Perilaku ibadah anak.
Subjects: Bimbingan dan Konseling Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam (S1)
Depositing User: Edi Prasetya [edi_hoki]
Date Deposited: 14 Aug 2012 20:47
Last Modified: 26 Oct 2015 14:09
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/3746

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum