PEMBINAAN AGAMA ISLAM MELALUI MUJAHADAH DALAM BENTUK SHOLAT HAJAT DAN AZIKIR DI PONDOK PESANTREN ASRAMA PERGURUAN ISLAM (API) KECAMATAN MAYONG KABUPATEN JEPARA

HEMA NAILI HIDAYAH - NIM. 96222064, (2010) PEMBINAAN AGAMA ISLAM MELALUI MUJAHADAH DALAM BENTUK SHOLAT HAJAT DAN AZIKIR DI PONDOK PESANTREN ASRAMA PERGURUAN ISLAM (API) KECAMATAN MAYONG KABUPATEN JEPARA. Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

[img]
Preview
Text (PEMBINAAN AGAMA ISLAM MELALUI MUJAHADAH DALAM BENTUK SHOLAT HAJAT DAN AZIKIR DI PONDOK PESANTREN ASRAMA PERGURUAN ISLAM (API) KECAMATAN MAYONG KABUPATEN JEPARA)
BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (530kB) | Preview
[img] Text (PEMBINAAN AGAMA ISLAM MELALUI MUJAHADAH DALAM BENTUK SHOLAT HAJAT DAN AZIKIR DI PONDOK PESANTREN ASRAMA PERGURUAN ISLAM (API) KECAMATAN MAYONG KABUPATEN JEPARA)
bAB II,III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (306kB)

Abstract

Agama Islam adalah merupakan pegangan yang kokoh dalam hidup seorang muslim,terutama dalam upaya mengatasi problema-problema yang selalu datang, maka kualitas agama seseoranglah yang dapat menentukan berhasil tidaknya dalam upaya mengatasai problema tersebut. Pondok Pesantren Asrama Perguruan Islam (API) Mayong,Jepara mempunyai kegiatan Mujahadah dalam bentuk sholat dan dzikir kepada Allah SWT pada setiap malam, kegiatan ini mempunyai tujuan dalam tindakan preventif untuk menanggulangi ummat Islam pada umumnya dan par santri pada khususnya agar selalu memegang prinsip Islam dengan kuat sehingga tidak ada yang mampu menggoyahkan imannya. Hal ini merupakan pembinaan agama Islam dalam bentuk sholat dan dzikir untuk memnberikan jalan agar mendekatkan diri kepada Allah SWT. Subyek penelitian ini adalah pondok pesantren, dalam hal ini adalah informasi atau sumber data yang berasal dari pimpinan, para Pembina dan pengurus harian Pondok Pesantren API Mayong, Jepara.Sedangkan yang menjadi obyek adalah proses pelaksanaan pembinaan melalui Mujahadah, serta faktor pendukung dan penghambatnya. Penelitian ini dalam mengumpulkan datanya menggunakan metode interview, observasi dan dokumentasi. Penelitian ini membuahkan kesimpulan bahwa pelaksanaan mujahadah sebagai ibadah agar santri dapat mengendalikan hawa nafsunya dan lebih dekat dengan Allah SWT, tebal iman, sehingga dapat menjaga diri dengan sebaik-baiknya agar tidak terjerumus kepada kemungkaran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Drs. A. Machfudz Fauzy
Uncontrolled Keywords: Mujahadah, Santri, Sholat, Dzikir
Subjects: Bimbingan dan Konseling Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam (S1)
Depositing User: Edi Prasetya [edi_hoki]
Date Deposited: 21 Feb 2013 16:45
Last Modified: 23 Oct 2015 11:02
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/4735

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum