PENGARUH DESKRIPSI PEKERJAAN, PENGEMBANGAN KARIR DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS BPRS FORMES)

Wisnu Maulana Yusuf, NIM.: 17108020033 (2022) PENGARUH DESKRIPSI PEKERJAAN, PENGEMBANGAN KARIR DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS BPRS FORMES). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA.

[img]
Preview
Text (PENGARUH DESKRIPSI PEKERJAAN, PENGEMBANGAN KARIR DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS BPRS FORMES))
17108020033_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PENGARUH DESKRIPSI PEKERJAAN, PENGEMBANGAN KARIR DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS BPRS FORMES))
17108020033_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris pengaruh deskripsi pekerjaan, pengembangan karir dan insentif terhadap kinerja karyawan studi pada BPRS Formes. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan metode kuesioner, metode observasi dan metode dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh positif deskripsi pekerjaan terhadap kinerja karyawan, sementara pengembangan karir dan insentif berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Syayyidah Maftuhatul Jannah, SE., M.Sc
Uncontrolled Keywords: Deskrpsi Pekerjaan, Pengembangan Karir, Insentif, Kinerja
Subjects: Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah (S1)
Depositing User: S.Sos Sofwan Sofwan
Date Deposited: 12 Sep 2022 11:35
Last Modified: 12 Sep 2022 11:35
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/52816

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum