PENGARUH KEMUDAHAN DAN KEBERMANFAATAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ONLINE (STUDI KASUS PADA SAMSAT DI KABUPATEN SLEMAN)

Luluk Ilfathiana, NIM.: 19108040093 (2023) PENGARUH KEMUDAHAN DAN KEBERMANFAATAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ONLINE (STUDI KASUS PADA SAMSAT DI KABUPATEN SLEMAN). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENGARUH KEMUDAHAN DAN KEBERMANFAATAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ONLINE (STUDI KASUS PADA SAMSAT DI KABUPATEN SLEMAN))
19108040093_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[img] Text (PENGARUH KEMUDAHAN DAN KEBERMANFAATAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ONLINE (STUDI KASUS PADA SAMSAT DI KABUPATEN SLEMAN))
19108040093_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji hipotesis dan menghasilkan bukti empiris mengenai pengaruh kemudahan dan kebermanfaatan terhadap kepatuhan wajib pajak online kendaraan bermotor. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 109 responden. Responden dalam penelitian ini adalah wajib pajak kendaraan bermotor yang membayar pajak pada SAMSAT di Kabupaten Sleman. Data dianalisis menggunakan metode analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemudahan dan kebermanfaatan berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak online kendaraan bermotor.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Egha Ezar Junaeka Putra Hassany, S.E.I., M.E
Uncontrolled Keywords: Kemudahan Pajak Online, Kebermanfaatan Pajak Online, Kepatuhan Wajib Pajak
Subjects: Ekonomi Akuntansi
Pajak
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi Syari'ah (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 17 May 2023 08:49
Last Modified: 17 May 2023 08:49
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/58663

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum