Madinatul Munawwarah, NIM.: 21208011015 (2023) DETERMINAN NIAT KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN PEMBAYARAN LINKAJA SYARIAH PADA E-COMMERCE. Masters thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.
|
Text (DETERMINAN NIAT KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN PEMBAYARAN LINKAJA SYARIAH PADA E-COMMERCE)
21208011015_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf Download (3MB) | Preview |
|
![]() |
Text (DETERMINAN NIAT KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN PEMBAYARAN LINKAJA SYARIAH PADA E-COMMERCE)
21208011015_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf Restricted to Registered users only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji variabel ekspektasi kinerja, ekspektasi usaha, pengaruh sosial, kondisi yang memfasilitasi, motivasi hedon, nilai harga dan kebiasaan terhadap niat menggunakan link aja syariah. Model yang digunakan adalah mengunakan teori UTAUT-2. Responden dalam penelitian ini berjumlah 270 pengguna LinkAja Syariah yang tersebar di Indonesia. Pendekatan yang digunakan adalah deskripsi kuantitatif dengan menggunakan SEM (structural equation model) sebagai model analisis dengan menggunakan perangkat lunak SmarPLS 3.0. variabel ekspektasi usaha, nilai harga dan kebiasaan memiliki berpengaruh terhadap niat menggunakan LinkAja Syariah. Namun ekspektasi kinerja, pegaruh sosial, kondisi yang memfasilitasi dan motivasi hedonis tidak berpengaruh terhadap niat menggunakan LinkAja Syariah. Hasil temuan ini diharapkan memberikan konstribusi pada pemahaman tentang niat menggunakan LinkAja Syariah yang ada di Indonesia.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information / Supervisor: | Pembimbing: Dr. Jeihan Ali Azhar, S.Si., M.E.I |
Uncontrolled Keywords: | UTAUT-2, behavior intention, LinkAja Syariah |
Subjects: | Ilmu Hukum > Perlindungan Konsumen Ekonomi Syariah |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah (S2) |
Depositing User: | Muchti Nurhidaya [muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id] |
Date Deposited: | 04 Dec 2023 13:22 |
Last Modified: | 04 Dec 2023 13:22 |
URI: | http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/62454 |
Share this knowledge with your friends :
Actions (login required)
![]() |
View Item |