IMPLEMENTASI TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM 3) PADA FITUR E-WALLET MOBILE BANKING SYARIAH

Athoriq Astriaji Hadicahya, NIM.: 19108020080 (2023) IMPLEMENTASI TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM 3) PADA FITUR E-WALLET MOBILE BANKING SYARIAH. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (IMPLEMENTASI TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM 3) PADA FITUR E-WALLET MOBILE BANKING SYARIAH)
19108020080_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (IMPLEMENTASI TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM 3) PADA FITUR E-WALLET MOBILE BANKING SYARIAH)
19108020080_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi penerapan Technology Acceptance Model (TAM 3) pada fitur e-wallet Mobile Banking Syariah. Variabel yang digunakan adalah subjective norm, computer self efficacy, perceived enjoyment, lalu diikuti dengan varibel utama TAM yaitu perceived usefulness, perceived ease of use, behavioral intention, dan use behaviour. Sampel yang digunakan berjumlah 100 responden dengan teknik purposive sampling. Metode pengumpulan data dengan kuesioner Google Form. Teknik analisis dengan PLS-SEM dan menggunakan aplikasi olah data SmartPLS 4.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perceived usefulness dan perceived ease of use berpengaruh positif terhadap behavioral intention, namun subjective norm tidak berpengaruh dan hanya berpengaruh pada perceived usefulness. Perceived ease of use berpengaruh positif terhadap perceived usefulness, behavioral intention tidak memiliki pengaruh kuat pada use behaviour.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Jauhar Faradis, S.H.I., M.A.
Uncontrolled Keywords: perceived enjoyment; perceived usefulness; perceived ease of use; behavioral intention; use behaviour; e-wallet; Mobile Banking Syariah
Subjects: Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah (S1)
Depositing User: Muchti Nurhidaya [muchti.nurhidaya@uin-suka.ac.id]
Date Deposited: 17 Jan 2024 12:22
Last Modified: 17 Jan 2024 12:22
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/62988

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum